Wartainspirasi.com, Bengkulu Utara – Kegiatan Perlombaan Pembuatan Budidamber dan Perakitan Rak yang dilaksanakan oleh Polres Bengkulu Utara dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara yang ke-74, pada hari Sabtu (20/6/2020) sekitar pukul 09:00 WIB.


– Berdoa sebelum memulai Kegiatan
– Pembagian Tim di setiap masing masing
jenis perlombaan berjumlah 2 orang
– Kegiatan di mulai dengan Giat
pembuatan Budidamber
– Penilaian pembuatan Budidamber
– dilanjutkan perlombaan Perakitan Rak
– Penilaian Perakitan Rak
– Pengumuman Pemenang Lomba
– Dilanjutkan Pembagian Hadiah Dari
Kapolres Bengkulu Utara.
– Foto Bersama peserta dengan Seluruh
PJU Polres Bengkulu Utara.
– ditutup Dengan Berdoa.
Dalam pelaksaan Lomba Polres Bengkulu Utara tetap dengan Protokol Kesehatan demi memutus penyebaran Virus Covid-19 dilingkup Polres Bengkulu Utara, menyediakan sabun cuci tangan, seluruh personil wajib menggunakan masker, memakai baju lengan panjang, memakai sarung tangan, menjaga jarak (fisical Distancing). By Admin