Pewarta:Apriansyah
Wartainspirasi.com, Bengkulu Utara- Sabtu(22/08/20),ketua umum Bpk H. Hazadin Harun, melantik pengurus FMR Kecamatan Tanjung Agung Palik dan penyerahan Pataka langsung kepada ketua dan di lantik saudara Maroli dalam pelantikan.
Ketua umum Bpk hazadin berharap agar kedepannya FMR kecamatan (TAP) Tanjung Agung Palik, di pimpin oleh adinda Maroli bisa membawa dan menyatukan Suku Rejang di wadah Forum masyarakat Rejang ini dan
diharapkan seluruh pengurus FMR di tingkat Kecamatan serta Desa dan Kabupaten dapat menyatukan Visi dan Misi dalam memajukan organisasi.
Bisa memberikan Aspirasi kepada Masyarakat, Sebab Organisasi tidak dapat di lakukan hanya segelintir orang, maka kita beri Semboyan “Amen Coa Ite Siapi Igai Amen Coa Uyo Tengen Igai,” tutur ketua.
ketua Maroli mengucapkan banyak terimakasih atas di percayakan kepada nya untuk memimpin FMR Kecematan Tanjung Agung Palik dan harapan kita agar semua Suku Rejang di Bengkulu Utara, Tanjung Palik khusus nya.
Mari kita bersama-sama untuk memelihara persatuan kita jangan sampai terpecah bela oleh apapun karena di jaman yang semakin moderen dan canggih ini kita sudah banyak mengalami prubahan dari Seni atau pun Budaya, mari kita merawat, melestarikan kembali dan menciptakan Pemuda- Pemudi yang akan peduli dengan Budaya dan seni.
Mari kita bersama-sama menciptakan kembali yang mempunyai ide-ide atau gagasan, kreatif yang menimbulkan dampak positif bagi Suku Rejang, di sini lah wadah dan tempat kita berkumpul musyawarah di forum masyarakat rejang ini, kemudian seperti sapaan “GEN KABAR KUMU” ini juga adalah ciri has yang baru tapi sangat positif sekali, ini adalah identitas kita apa bila kita membiasakan maka hal seperti ini akan menyatukan kita, harapan saya kita semua suku rejang, mari kita bersatu bersama- sama kita menjaga dan memelihara forum ini, FMR ini adalah milik kita,tutup Maroli.
Di hadiri
-Ketua FMR
-Pembina FMR
-Kades Sekecematan TAP dan seluruh undangan lainnya.